Agen Bola – Rep. Ceko sudah memastikan diri untuk lolos ke putaran final Euro 2016 yang akan diselenggarakan di Perancis tahun depan sebagai salah satu perwakilan Grup A, mereka saat ini menempati posisi ke-dua klasemen Grup A dengan mengantongi 19 poin dari 8 pertandingan.
Namun Turki masih harus memastikan posisi mereka di peringkat ke-3 klasemen bersaing dengan Belanda untuk membuka peluang lolos ke putaran final Euro 2016 melalui babak play-offs.
Rep. Ceko akan menjamu Turki pada pertandingan lanjutan babak kualifikasi Euro 2016 di Praha pada tanggal 10 Oktober yang akan datang.
Turki memiliki peluang lebih baik dari Belanda untuk mencapai babak play-offs apabila berhasil mempertahankan keunggulan 2 poin mereka terhadap Tim Oranje yang saat ini menempati posisi ke-4 dan akan berhadapan dengan tim Kazakhstan tim juru kunci Grup A di hari yang sama.
Baik Turki dan Belanda masih menyisakan total 2 pertandingan di babak kualifikasi Grup A Euro 2016. Royal928-Agen Bola
Pertemuan Sebelumnya
- Rep. Ceko berhasil mengalahkan Turki 2-1 pada pertemuan pertama mereka di babak kualifikasi Grup A Euro 2016.
- Dari 17 kali pertemuan mereka, Turki mencaatat 3 kali kemenangan dan 3 kali imbang, serta 11 kali mengalami kekalahan.
Catatan Pertandingan
- Rep. Ceko mengalami 1 kekalahan namun berhasil memenangkan 6 pertandingan mereka pada babak kualifikasi Grup A Euro 2016.
- Rep. Ceko belum penah dikalahkan di kandang pada babak kualifikasi Euro 2016.
- Turki kalah di dua pertandingan awal mereka di Grup A namun belum terkalahkan di 6 pertandingan terakhir mereka dengan 3 kali menang dan 3 kali seri.