Agen Bola – Irlandia Utara berhasil memastikan lolos ke putaran final Euro 2016 di Perancis setelah membukukan kemenangan 3-1 terhadap Yunani pada pertandingan lanjutan babak kualifikasi Euro 2016 Grup F di Windsor Park hari Kamis malam waktu setempat.
Gol Davis terjadi pada menit ke-35 dan 58, sementara gol ke-dua Irlandia Utara dicetak oleh Magennis pada menit ke-49 sementara Yunani baru berhasil memperkecil ketinggalan melalui gol Aravidis di menit ke-86.
Irlandia Utara saat ini memimpin klasemen perolehan nilai Grup F dengan 20 poin dari 9 pertandingan, keberhasilan mereka lolos ke Euro 2016 adalah keberhasilan lolos putaran final sebuah turnamen besar sejak mereka menjadi peserta putaran final Piala Dunia tahun 1986 di Mexico. Royal928-Agen Bola